Minggu, 01 Agustus 2010

Asrama Hogwarts

Di dunia sihir Harry Potter,,,
ada empat asrama yang jadi kebanggaan masing-masing para murid Hogwarts...
asrama tersebut didirikan oleh empat penyihir Top markotop,
1. Godric Gryffindor
2. Salazar Slytherin
3. Rowena Ravenclaw
4. Helga Hufflepuff

Nah, nama dan karakter para penyihir tersebut dijadikan ciri khas setiap asrama...
Dengan adanya topi seleksi, para murid akan masuk ke asrama mereka sesuai kepribadian mereka, its excellent!!!
ini profil ke4 asrama tsb...^_^

1. Gryffindor

  • Pendiri : Godric Gryffindor
  • Benda Keramat : Topi seleksi + pedang Gryffindor
  • Lambang : Singa dengan warna emas dan merah
  • Hantu Asrama : Sir Nicholas de Mimsy-Porpington
  • Ciri khas : Asrama terletak di menara, murid-murid disini biasanya pemberani, rela berkorban. Asramanya dijaga oleh wanita gemuk di dalam lukisan

2. Slytherin

  • Pendiri : Salazar Slytherin
  • Benda Keramat : Liontin
  • Lambang : Ular dengan warna hijau dan perak
  • Hantu Asrama : Bloody Baron
  • Ciri khas : Asrama dan ruang rekrasi berada di bawah danau Hogwarts, muridnya ambisius, cerdik, berdarah murni, dan berakal panjang.

3.  Ravenclaw

  • Pendiri : Rowena Ravenclaw
  • Benda Keramat : Tiara di patung setengah badannya
  • Lambang : Elang dengan warna biru dan perungu
  • Hantu Asrama : Grey Lady
  • Ciri Khas : Lokasi di menara Ravenclaw, bagian barat sekolah berbentuk lingkaran, kalo kita mau masuk harus memecahkan teka-teki logis. Muridnya mengutamakan kecerdasan, kreativitas, akal, dan kebijaksanaan.

4. Hufflepuff

  • Pendiri : Helga Hufflepuff
  • Benda Keramat : Cincin yang telah jd Horcrux
  • Lambang : Badger dan Kenari dengan warna kuning dan hitam
  • Hantu Asrama : The Fat Fiar
  • Ciri Khas : Lokasi asrama di bawah tanah, muridnya pekerja keras, setia, punya rasa toleransi, dan keadilan tinggi.

Nah, itu tadi profil dari asrama di sekolah sihir Hogwarts...
kalo asrama aq adalah Gryffindor...^_^!
kalo kalian para muggle...


Nox...
Sekian, ^_^ -u2-

3 komentar:

  1. lyanda fadisaJanuari 24, 2011

    aq ingin msuk di gryffindor jha ezt,.,., hehehehe

    BalasHapus
  2. lyanda fadisaJanuari 24, 2011

    harry potter 7 part 2 kpn ni,.,.,

    BalasHapus
  3. @ lyanda : sipp welcome to Gryff :)hrpot & part 2 bulan juli ini,, semoga ngak diundur lagi...

    BalasHapus

feel free to comment here :)